PT Tempo Scan Pacific Tbk (Perseroan) dan entitas anaknya merupakan bagian dari Tempo Grup yang memulai kegiatan usahanya melalui pendirian PT PD Tempo pada tanggal 3 Nopember 1953 yang bergerak di bidang perdagangan produk farmasi. Perseroan dibentuk melalui proses restrukturisasi pada tahun 1991 dan semula Perseroan bernama PT Scanchemie yang pada tahun 1970 memulai kegiatan produksi komersial produk farmasi dalam skala besar. Seiring dengan perjalanan waktu, Perseroan melalui entitas anaknya juga telah memproduksi produk kosmetik dan produk konsumen sejak tahun 1977.
PT Tempo Scan Pacific Tbk saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda dengan kualifikasi sebagai berikut :
TEMPO SCAN MANAGEMENT TRAINEE 2024
MARKETING & FINANCE
Stream Available
-
Brand Portofolio Strategy & Innovation
-
Brand Communication & Content
-
Brand Investmen & Consumer Engagement
-
Sales & Trade Marketing
-
Finance & Accounting
Qualification :
- Minimum Bachelor Degree from Engineering (Industrial / Chemical / Food Technology / Agricultural), Pharmacy / Apothecary, Natural Science, Business, Marketing Management, Communication or Accounting from reputable University with minimum GPA 3.00
- Fresh graduates / have maximum 2 years of Job Experiences
- Actively involved in organizational activities
- Excellent Microsoft Office and General Com
INFORMASI PENDAFTRAN
Lowongan Kerja Lampung Terbaru 2024
PT Tempo Scan Pacific Tbk
Jika anda memiliki kualifikasi diatas, silahkan kirim CV dan lamaran anda ke :
Daftar Online : DAFTAR
Pendaftaran paling lambat : Segera / Secepatnya
PERHATIAN :
- Informasi lowongan kerja yang ada di bumn.jobslampung.net diambil dari berbagai sumber seperti (Perusahaan Langsung, Media Sosial, Situs lowongan kerja, dan situs lainnya).
- bumn.jobslampung.net tidak bertanggung jawab atas isi dari lowongan kerja yang dilihat oleh pihak Pengguna.
- bumn.jobslampung.net berhak untuk melanjutkan, memblokir akses kepada Pengguna yang di temukan sebagai atau tidakan yang tidak relavan untuk tujuan apapun.
- Dalam peroses ini para peserta tidak di kenai biyaya mempelajari alias geratis
- Kami tidak bertanggung jawab atas segala macam penipuan dan kriminal’
- bumn.jobslampung.net tidak bertanggung jawab atas informasi lowongan kerja yang telah dikunjungi.
- Jika Terdapat Indikasi dari lowongan kerja yang dipublikasikankan segera laporkan melalui E-mail jobslampung07@gmail.com
- Semua bentuk Syarat dan ketentuan yang tertera di bumn.jobslampung.net sewaktu-waktu dapat berubah